Text
Rusak Saja buku ini
Banyak tekanan dalam hidup yang mulai menggencet Anda hingga Anda susah bernapas? Ketika berada dalam titik terbawah, hancurkan buku ini. Niscaya hukumnya akan berbanding terbalik. Buku ini hancur, mental Anda tereparasi.
Tidak tersedia versi lain